CARA MEMBUAT TABEL POSTINGAN MENJADI TERPISAH

Rabu, 19 Agustus 2009 · Posted in

Perhatikan blog ini, terlihat kolom postingan blog saya terpisah antara satu postingan dengan postingan yang lain.

Kolom postingan terpisah seperti ini juga terlihat lebih enak dipandang dan lebih memudahkan pengunjung blog dalam membedakan isi artikel yang kita tulis, daripada kolom postingan yang menyatu atau dalam 1 kotak saja.

Jika sobat ingin blog sobat tampilannya seperti ini, berarti sobat benar telah membaca artikel ini..

Untuk pemasangan kolom yang seperti ini, sobat hanya memerlukan sedikit tambahan kode HTML saja yang nantinya akan disisipkan ke blog sobat.

Berikut langkah - langkahnya :

  1. Silahkan login dahulu ke Blogger dengan ID sobat tentunya.

  2. Klik Tata Letak.

  3. Klik tab Edit HTML.

  4. Setelah itu cari kode yang seperti ini

    .post {


  5. Kemudian tambahkan kode berikut ini tepat setelah kode tersebut


    Padding:15px; /* Jarak text post dengan garis pinggir */

    Border-top: 2px solid #000000; /* warna garis pinggir atas */

    Border-bottom: 2px solid #000000; /* warna garis pinggir bawah */

    Border-left: 2px solid #000000; /* warna garis pinggir kiri */

    Border-right: 2px solid #000000; /* warna garis pinggir kanan */

    Margin-bottom: 30px; /* jarak antara post yang satu dengan yang lainnya */



  6. Save Template.

2 Responses to “CARA MEMBUAT TABEL POSTINGAN MENJADI TERPISAH”

Cara buat try finally di VB.NET   Belajar PHP OOP   Arraylist di VB.NET   Mencopy data array tanpa menggunakan looping di C   ASP.NET Ebook   Converter tipe data di android   Menampilkan Alert BOX di Android   Kerja   Javascript Mendapatkan Nilai Dari Checkbox Berdasarkan Tag Name   Reset Auto Increment Pada Tabel Mysql   Menampilkan lagu yang sedang diputar di winamp pada status Yahoo Messenger   Jquery Barcode Converter   Web Hosting Gratis   Menyembunyikan kolom dari tabel menggunakan javascript   Ajax httprequest GET   Mengatasi appliance error ISPCE   javascript DOM   ASP.net   Mengformat angka dengan menggunakan Javascript   KOREA SELATAN menjelma sebagai raksasa teknologi dunia  
Diberdayakan oleh Blogger.